Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

ORM (Object Relational Mapping)

Didalam pembangunan sebuah aplikasi yang dimana menggunakan database untuk melakukan pengolahan data pastinya tidak akan pernah luput dalam penerapan tehnik pemetaan object ke dalam database atau biasa disebut ORM (Object Relational Mapping). jadi pengertian ORM sendiri adalah tehnik pemetaan Object kedalam database ,mungkin terlalu singkat memang pengertianya tetapi didalam implementasi terdapat sebuah proses yang cukup kompleks didalamnya, nah didalam implementasi seorang programer akan dihadapkan pada beberapa pilihan yang pertama seorang programer mempunyai tehnik tersendiri dalam melakukan implementasi ORM atau juga seorang programer bisa menggunakan framework ORM,!! nah apa itu yang namanya framework ORM ....?? framework ORM adalah Teknologi yang digunakan dalam melakukan implementasi ORM, jadi perlu dipahami disini antara ORM dan framework ORM ,framework ORM adalah Teknologi yang digunakan dalam Implementasi ORM sedangkan ORM adalah Tehnik pemetaan object dengan database.

Switch case(pemilihan )

Gambar
kali ini akan saya terangkan tentang Switch case yaitu sebuah statemen pemilihan yang bisa multiple dan masing masing pilihan akan menimbulkan sebuah penyelesaian. Switch case hampir sama dengan If else yang sama sama berjalan pada sebuah atau beberapa kondisi dan pada akhirnya memberikan penyelesaian jg. contoh kasus seperti ini ketiak anda datang ke sebuah restoran yang dimana restoran tersebut telah menyediakan beberapa paket hemat diantaranya misalnya ada 1 sampa dengan 4 paket. paket 1 misalnya isinya ayam,nasi,minuman. paket 2 misalnya isinya Daging kambing,nasi,minuman. paket 3 misalnya isinya Nasi goreng kambing,Minuman. paket 4 misalnya isinya Sate,Nasi,Minuman. nah disini anda telah dihadapkan pada beberapa pilihan yang sudah tertera diatas , apabila anda memilih paket yang nomor 1 maka anda akan mendepatkan makanan sebagai berikut, jika anda memilih pake nomor 2 maka anda akan mendapatkan makanan yang sudah tertera pada nomor 2 dan lain sebagainya. contoh kodingn

Condition(If else) C#

Gambar
If Else Adalah sebuah statement yang akan menimbulkan 2 kemungkinan yaitu True and False(Benar dan Salah) dalam arti jika sebuah variable yg mempunyai parameter /nilai yang sesuai dengan kondisi yang sudah ditentukan maka ada dalam kondisi True./Benar dan disaat itu pula ada sebuah hasil yang di perlihatkan den ketika nilai itu tidak sesuai dengan kondisi yang sudah ditentukan maka dia akan bernilai salah dan saat itu pula dia juga akan memperlihatkan sebuah hasil. contoh kasus seperti ini... dalam sebuah kelulusan ujian pastinya ada standart nilai yang dijadikan patokan untuk lulus tidaknya seorang siswa dalam mengikuti ujian misalnya nilai standar kelulusan adalan 6 keatas maka ketika seorang siswa yang mengikuti ujian mendapatkan nilai 6 atau lebih maka dia akan dinyatakan lulus  dan jika tidak maka dia dinyatakan tidak lulus ujian. contoh codenya seperti ini using System; using System.Collections.Generic; using System.Linq; using System.Text; namespace ConsoleApplica